Minggu, 05 Mei 2013

Cara Mengganti Password Email Yahoo

Untuk anda pengguna email yahoo, yang mungkin sering buka email di warnet atau minjem komputer temen sehingga sering kali lupa Sign Out, ada kalanya anda sering-sering mengganti password demi keamanan email anda. Sebenarnya untuk mengganti password tidaklah sulit. Berikut cara mengganti password :
1. Buka www.yahoo.co.id klik mail seperti pada gambar di bawah

2. Akan muncul tampilan seperti gambar dibawah ini, kemudian masukan id dan password anda dan klik Sign In


3. Setelah itu akan muncul halaman email anda, kemudian klik nama anda, akan muncul pop up kemudian pilih data account.


4. Anda akan diminta memasukkan password kembali dan klik Sign In seperti pada gambar berikut ini :

5.  Setelah Sign In akan muncul data Account anda, klik menu ganti kata sandi anda seperti pada gambar berikut :
6. Masukkan password lama anda, kemudian masukkan paswword baru anda dan ketik ulang password anda , seperti pada gambar berikut. 


7. Setelah anda klik simpan maka password anda telah berubah.



Demikian semoga bisa membatu



Tidak ada komentar:

Posting Komentar